Posts

Showing posts from May, 2023

Trigonometri (Kel. 4)

Image
  KELOMPOK 4 TRIGONOMETRI Trigonometri adalah cabang ilmu dalam Matematika yang mempelajari hubungan antara sisi dan sudut pada segitiga. Hubungan itu biasanya dinyatakan sebagai perbandingan sinus, kosinus, dan tangen. JENIS-JENIS TRIGONOMETRI Jenis-Jenis Trigonometri Perbandingan dasar trigonometri terdiri dari sinus, kosinus, dan tangen. Dari perbandingan tersebut, akan muncul perbandingan lain, seperti kosekan, sekan, dan kotangen.   Apa sih maksud perbandingan- perbandingan tersebut? Untuk lebih jelasnya, perhatikan gambar segitiga siku-siku berikut.     Dengan:   x = AB = panjang sisi mendatar segitiga; y = BC = panjang sisi tegak segitiga; r = AC = panjang sisi miring atau sisi terpanjang segitiga; dan = besarnya sudut yang dibentuk oleh sisi-sisi segitiga.   sinus Sinus atau bisa disingkat sin adalah perbandingan antara panjang sisi di depan sudut dan panjang sisi miring. Secara matematis, dirumuskan sebagai b...

Trigonometri (Kel. 3)

Image
  1)Konversi Sudut Ukuran Sudut merupakan besaran yang digunakan dalam pengukuran sudut. Dalam trigonometri, sudut merupakan hal yang sangat penting yang akan langsung berhubungan dengan nilai trigonometrinya (sin, cos, tan, sec, cossec, dan cot). Pada umumnya, ada dua ukuran yang digunakan untuk menentukan besar suatu sudut, yaitu derajat dan radian. Tanda “o” dan “rad” berturut-turut menyatakan simbol derajat dan radian. Singkatnya, satu putaran penuh = 360°. 1° didefinisikan sebagai besar sudut yang dibentuk oleh putaran penuh. 1/360° Satu radian diartikan sebagai ukuran sudut pusat a suatu lingkaran yang panjang busurnya sama dengan jari-jari. Jika besar ZAOB = a, AB=OA = OB maka α = AB/r = 1   Hubungan satuan derajat dengan satuan radian, bahwa 1 putaran penuh sama dengan 2π, rad. Seperti dinyatakan dalam definisi berikut   Π 360° 2π rad atau 10 = rad atau 1 rad≈ 57,30 180   Hubu...

Trigonometri (Kel. 2)

Image
Anggota Kelompok : - Aurell Ghalliyah Pratiwi (07) - Bintang Pramana Aurilyasa (10) - Inajwa Nur Rizki (16) - Maulana Hasby Firmansyah (20) - Muhammad Afiq Gibran Alfarabi (22) - Nafayla Khansa Maritza (26) ------------------------------------------------------------------- 1.  Konversi Sudut Dalam matematika ada 2 satuan sudut yang sering dipakai yaitu derajad dan radian. 1 putaran = 360° = 2π radian π = 180⁰ Konversi Derajad ke Radian Contoh : 30° = 30⁰/180⁰        = 30⁰/π radian Konversi Radian ke Derajad Contoh : π/3radian = 180/ 3                    = 60⁰  Latihan Soal  5/12 π radian adalah ...  Pembahasan : 1 putaran = 360° = 2π radian                 = 180° = π radian 5/12π 5/12 ×180  5×15=75   Jadi, jawaban yang tepat adalah 75°  2.  Perbandingan Trigonometri pada Segitiga Siku-Siku sin 𝛼 = de/mi csec 𝛼 = mi/de cos...

Trigonometri (Kel. 1)

Image
  Apa Itu Rumus Sin Cos Tan? Perhatikan gambar segitiga berikut ini Nah, berdasarkan gambar segitiga tersebut, dapat diketahui rumus trigonometri yang tentu saja mencakup sin cos tan, disertai pula dengan cotangen (cot), secan (sec), dan cosecan (cosec). Rumus Trigonometri Keterangan Sin α = b/c Sisi depan dibagi sisi miring Cos α = a/c Sisi samping dibagi sisi miring Tan α = b/a Sisi depan dibagi sisi samping Cot α = a/b sisi samping dibagi sisi depan (kebalikan dari tangen) Sec α = c/a Sisi miring dibagi sisi samping (kebalikan dari cos) Cosec α = c/b Sisi miring dibagi sisi depan (kebalikan dari sin)     Sinus Sinus (sin) jika dalam ilmu matematika adalah perbandingan sisi segitiga yang berada di depan sudut dengan sisi miring. Namun, dengan catatan bahwa segitiga tersebut ad...